Jangan Lewatkan Kajian dan Laounching Balai Dakwah Sragen


Jangan Lewatkan Kajian dan Laounching Balai Dakwah Sragen. BDS (26/03) - Dakwah adalah pekerjaan yang memerlukan manajemen dan organisasi yang baik. Setiap manajemen dan organisasi menghajatkan SDM dan sistem yang baik pula. Bahkan dakwah fardiyah sekalipun tetap memerlukan organisasi. Semakin besar hasil yang diharapkan, semakin rumit manajemennya dan kian banyak SDM yang terlibat.

Dakwah yang disampaikan dengan tepat sesuai dengan kondisi masyarakat akan dapat tersampaikan dan lebih mengena. Sebaliknya, dakwah yang disampaikan dengan serta merta tanpa menggunakan fiqh dakwah dan ma'rifatul medan yang baik akan mendapatkan pertentangan dari masyarakat.
"Kebaikan yang tidak tertata akan dapat dikalahkan oleh kejahatan yang tertata"
Untuk itu perlu adanya kerja dakwah yang bersinergi dalam jamaah dan terstruktur dalam dakwah. Lahirnya Balai Dakwah Sragen menjadi sebuah wadah dakwah di wilayah Kabupaten Sragen merupakan upaya untuk mewadahi da'i-da'i ahlussunnah untuk bersama-sama berkarya dalam dakwah.

Share:

0 komentar

/ / / Jangan Lewatkan Kajian dan Laounching Balai Dakwah Sragen


Jangan Lewatkan Kajian dan Laounching Balai Dakwah Sragen. BDS (26/03) - Dakwah adalah pekerjaan yang memerlukan manajemen dan organisasi yang baik. Setiap manajemen dan organisasi menghajatkan SDM dan sistem yang baik pula. Bahkan dakwah fardiyah sekalipun tetap memerlukan organisasi. Semakin besar hasil yang diharapkan, semakin rumit manajemennya dan kian banyak SDM yang terlibat.

Dakwah yang disampaikan dengan tepat sesuai dengan kondisi masyarakat akan dapat tersampaikan dan lebih mengena. Sebaliknya, dakwah yang disampaikan dengan serta merta tanpa menggunakan fiqh dakwah dan ma'rifatul medan yang baik akan mendapatkan pertentangan dari masyarakat.
"Kebaikan yang tidak tertata akan dapat dikalahkan oleh kejahatan yang tertata"
Untuk itu perlu adanya kerja dakwah yang bersinergi dalam jamaah dan terstruktur dalam dakwah. Lahirnya Balai Dakwah Sragen menjadi sebuah wadah dakwah di wilayah Kabupaten Sragen merupakan upaya untuk mewadahi da'i-da'i ahlussunnah untuk bersama-sama berkarya dalam dakwah.


«
Next

Posting Lebih Baru

»
Previous

Posting Lama

About Balai Dakwah Sragen

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

Tidak ada komentar :

Leave a Reply